Satuan Perlindungan Masyarakat - Satlinmas - KAB WAY KANAN
About Satuan Perlindungan Masyarakat - Satlinmas - KAB WAY KANAN
Satuan Perlindungan Masyarakat - Satlinmas - KAB WAY KANAN is located at Kantor SAT POL PP Kab. Way Kanan, Komplek Perkantoran PEMDA Way Kanan Km. 2 Blambangan Umpu, Blambangan, Lampung, Indonesia 34564. They can be contacted via phone at 081379653536 for more detailed information.
Mengkaji/review terhadap design optimalisasi peran anggota LINMAS.
Tags
Sejarah perkembangan masyarakat dan bangsa kita telah membuktikan bahwa kehadiran Pertahanan Sipil / Perlindungan Masyarakat ditengah-tengah masyarakat sangatlah penting dan kontribusi yang telah diberikan kepada masyarakat dan bangsa selama ini sangat dirasakan secara positif. Satuan Pertahanan Sipil / Perlindungan Masyarakat tidak saja tampil dalam keseharian kehidupan masyarakat saja, tetapi juga dalam momen-momen strategis yang bersifat nasional seperti Pemilihan Umum, oleh sebab itulah kiranya tidaklah berlebihan bila secara khusus jajaran Pemerintah daerah khususnya jajaran Kesatuan Bangsa, Politik dan Perlindungan Masyarakat memberikan atensi yang besar terhadap pengembangan Satuan tersebut baik dalam kaitan pengembangan kelembagaannya maupun dalam konteks pengembangan sumber daya manusianya.