Out door Trekking Organizer
About Out door Trekking Organizer
Out door Trekking Organizer is located at Kalimantan Timur, Balikpapan 76115. They can be contacted via phone at 0811544105, visit their website www.greenrinjani.com for more detailed information.
Menyediakan berbagai peralatan/perlengkapan kegiatan out door
Tags
Kami merupakan perkumpulan anak muda yang memiliki hoby mendaki, pengalaman dan keahlian dalam menangani pendakian terutama untuk memandu para pendaki yang akan mendaki gunung Rinjani - di Lombok. Anggota kami telah mendapatkan pendidikan dan pelatihan SAR NTB. Kebanggaan kami adalah " kami akan merasa bangga jika Client - client kami merasa nyaman, senang dan mendapatkan pengalaman yang tak terlupakan di lombok selama besama kami.
Gunung Rinjani menawarkan petualangan bagi para pecinta alam dengan pemandangan yang MEMPESONA, air terjun yang indah, hutan tadah hujannya, margasatwa, pemandian air panas, goa air panasnya yang di yakini dapat menyembuhkan berbagai macam penyakit, keindahan pemandangan danaunya, dan tentu saja gunung apinya.
Gunung Rinjani di anggap oleh penduduk di Lombok dan Bali sebagai sacred ( suci ). dipercaya bahwa tuhan mendiami puncak Rinjani. Oleh sebab itu perjalanan menuju Rinjani jauh lebih penting daripada pendakian itu sendiri; dianggap sebagai ziarah kepada tuhan dan semua kekuasaanya.