Desa Wisata Panusupan
0
About Desa Wisata Panusupan
Desa Wisata Panusupan is located at DESA PANUSUPAN KECAMATAN REMBANG, Purbalingga, Jawa Tengah, Indonesia 53356. They can be contacted via phone at +6282223193139 for more detailed information.
Desa Wisata Panusupan terletak di kecamatan Rembang, Kabupaten Purbalingga. Mempunyai wisata reliji, wisata alam, kesenian & budaya yg masih terjaga.
Tags
Description
Wisata Ziarah: Petilasan Syech Jambu Karang di Ardilawet
Wisata alam: Puncak sendaren,puncak batur,igir wringin,pingit kembar jembatan cinta pring wulung dsb
Kesenian: Lengger lanang,kuda lumping,dayakan.rodhat,manong,dll
Dan masih banyak yang bisa Anda temui di sini