Vynest Logo
Search
Add Listing

About Andre Mouche Indonesia

Andre Mouche Indonesia is located at Jl. Graha Raya Regency - Fortune Spring, Tangerang 15324. They can be contacted via phone at 081519641341, visit their website www.andremoucheindonesia.com for more detailed information.

Andre Mouche Indonesia mempersembahkan kemewahan, keunikan dan keindahan sebagai perhiasan maupun sebagai jam tangan bagi wanita Indonesia

Tags

Description

Sejarah
Pada tahun 1961 pembuat jam tangan terkenal Swiss yaitu Andre Mouche dan istrinya Gracia Mouche mendirikan perusahaan jam tangan Andre Mouche SA di Fahy, Canton Jura.

Tujuan Andre Mouche adalah untuk menghasilkan sebuah jam tangan yang juga dapat dipakai sebagai perhiasan bagi para wanita.

Andre Mouche menciptakan jam tangan dilengkapi dengan bagian penutup jam dan masih diproduksi sampai saat ini sehingga jam tangan ini selalu pantas untuk dikenakan dengan pakaian apapun, istrinya melukis jam tangan dalam pilihan warna yang berbeda.
Dilukis dengan sangat indah dan ditaburkan dengan batu permata, gelang jam tangan ini menjadi primadona dan begitu banyak diminati di pasar ritel.

André Mouche SA merupakan anggota dari Federasi Swiss Watch Industry FH dan selalu ingin membuat jam tangan dengan komponen terbaik yang diproduksi di Swiss dengan nilai yang sangat tinggi.

Saat ini, kami mengembangkan desain baru yang disesuaikan dengan target pasar yang berbeda di dunia.

Map

Add Reviews & Rate item

Your rating for this listing :

Help Us to Improve :

Working Hours :

  • Monday 09:00 - 17:00
  • Tuesday 09:00 - 17:00
  • Wednesday 09:00 - 17:00
  • Thursday 09:00 - 17:00
  • Friday 09:00 - 17:00
  • Saturday -
  • Sunday -